Minggu, 19 Januari, 2025
doddodydod

doddodydod

Gelar Pangan Murah Berkualitas Toko Tani Indonesia

Dalam rangka stabilisasi harga pangan pokok, khususnya beras, bawang merah dan cabai menjelang hari besar keagamaan nasional (HBKN) mulai hari ini (18/05) Kementerian Pertanian melalui TokoTani Indonesia (TTI) kembali menggelar Pangan Murah Berkualitas di 8 titik di DKI Jakarta. Komoditas pangan yang dijual diantaranya adalah beras premium dengan harga Rp.7.500/kg, bawang merah Rp. 25.000,-/kg dan cabe merah Rp. 18.000,-/kg. Lokasi TTI tersebar di beberapa tempat...

Read more

Atasi Stunting, Kementan Tanam 50.000 Ha Padi Inpari IR Nutrizinc

Pemerintah telah mencanangkan prevalensi stunting sebagai prioritas nasional ditekan serendah-rendahnya dengan target 14 persen pada tahun 2024. Diketahui, salah satu faktor yang menyebabkan kekerdilan atau stunting yakni kurangnya konsumsi gizi zinc (Zn) yang terjadi di masyarakat, utamanya pada anak-anak. Direktur Jenderal Tanaman Pangan Suwandi menyatakan penanggulangan kekurangan gizi Zn yang berakibat stunting antara lain dengan suplementasi, fortifikasi, dan biofortifikasi yaitu perakitan varietas yang memiliki kandungan...

Read more

Mentan Lepas Ribuan Ton Jagung Dari Gotontalo, Optimis Indonesia Tembus Potensi Pasar Negara Tetangga

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman sudah tidak meragukan lagi kemampuan Gorontalo sebagai salah satu penghasil utama jagung nasional. Untuk kesekian kalinya, Gorontalo melepas hasil produksi jagungnya baik untuk kebutuhan nasional maupun untuk keperluan ekspor. Hadir mendampingi Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Bupati Boalemo Darwis Moridu, serta Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Roem Kono, Menteri Amran melakukan pelepasan pengiriman jagung sejumlah 2.350 ton ke pelabuhan Tanjung...

Read more
Page 8 of 12 1 7 8 9 12