Sabtu, 18 Januari, 2025

Tag: bunga melati

Pandemi Covid-19, Bunga Melati Demplot Petrokimia Gresik Tembus Pasar Asean

Gresik, mediatokotani.com – Di tengah pandemi Covid-19, ekspor tanaman florikultura atau bunga melati di lahan demonstration plot (Demplot) pupuk non subsidi Petrokimia Gresik tembus di pasar kawasan negara Asean. Komoditas ini diekspor ke beberapa negara, seperti Singapura, Malaysia, dan Thailand untuk kebutuhan sembahyang atau campuran dalam minuman karena memiliki aroma yang baik untuk penyegar. Dirut Petrokimia Gresik Dwi Satriyo Annurogo menuturkan, demplot tanaman bunga melati ini ...

Read more